WISATA RUHANI plus pencerahannya di "Roudhotul Ilmi"

Tempat sejuk kanggo "NGADEMKE PIKIR"
Ditengah hiruk pikuk kehidupan terutama kota seperti Gresik ini yang terkenal "Cukup Panas", tidak disangka ada tempat nyaman untuk menyapa alam. Lokasinya juga termasuk di dataran tinggi. Dan tentu yang tak kalah manfaat bisa shering mengenai rona kehidupan dengan teman2 disini.

Ya ... tepatnya di Dusun Kadisono Desa Kelangonan Kecamatan Kebomas terdapat Majlis Ta'lim "Roudhotul Ilmi". Bila dari arah Mesjid Agung terus ke Timur. Sebelah kanan jalan ada Makam Mbah Condrodipo sekaligus dimanfaatkan sebagai Balai Rukyat maka lokasinya depannya (seberang jalan) masuk melalui jalan depan Mesjid Kembangan terus ke utara sampai menthok lalu belok ke timur ± 150 m nanti ada perkampungan silakan belok kanan ± 50 meter.

Gus Jazuli demikian nama itu disebut namun saya pribadi lebih seneng menyebut Cak Zul tanpa mengurangi rasa tawadduk kepada beliau. Beliau juga termasuk dalam silsilah Sunan Bejagung Tuban dan bila diteruskan ketemu sampai ASMORO QONDE hingga ke Rosullulloh. Orangnya masih muda dan asyik untuk diajak ngobrol "ILMU SEMBARANG"

Terima kasih Mas Mamak Rusmana karena saya, Edy Prianto telah diperkenankan mampir bersama Putri saya Bilqis Talita, Mas Afandi Kusuma dan putranya Faza Kusuma. Selain itu juga ada kegiatan kajian KITAB KUNING yang diasuh Cak Zul yang termasuk Ustadz Gaul dan Up to date. Semoga keberadaan tempat ini mampu menjadi tempat alternatif untuk melakukan WISATA RUHANI plus pencerahannya.

.



.
Edy Prianto
Cocok untuk yang lagi selesai ujian sekolah, karyawan yang lagi suntuk serta siapa saja yang lagi galau hehehe ...

Isfaa Maysa Rizaroo
Kereen.. Yg ga galau ga boleh datang donk


Edy Prianto 

Kalo ngomong Gresik dan beberapa petilasannya ... Cak Zul sangat paham dan memiliki buku referensinya ...


Edy Prianto 

Mbak Isfaa Maysa Rizaroo untuk rekreasi keluarga juga bisa koq ... tanpa harus galau dulu ...


M Zainuri Mas Zen
Kiro2 nerami tamu dugi kalimantan ta pak edy prianto......Hehehe


Edy Prianto
Mas M Zainuri Mas Zen ... ternyata teman2 Kalimantan tepatnya Martapura pernah bertandang kesini ...

Harjo
Kpn2 Mas Zen kl dr Kaltim dan mmpir k Gresik,monggo kampir wonten daleme pak Edy Prianto s x napak tilas bersama sama.hehe....


Anang Baru
Asyik tu kalo bisa ngademke pikir disana pak Edy Prianto


Edy Prianto
Bener Mas Anang Baru lali sak anane termasuk utang barang hehehe ...


Chaliq Subagio
Dusun Kadis itu dimana


Edy Prianto
Mas Chaliq Subagio itu TKP-nya sudah dijelaskan di postingan ...


Chaliq Subagio
Saya pendatang nggak ngerti lor kidul...tahunya cuma posisi kecamatan...


Edy Prianto
Kalo dari Kecamatan Kebomas terus ke selatan nanti melewati Sunan Giri lalu ada pertigaan ambil kanan ± 350 meter ada Makam Condrodipo nah itu seberangnya ato (kanan sampeyan) ada Mesjid Kembangan ... dari situ tanya saja Kadisono sudah tidak jauh ...
1 komentar


  1. eh keren ni gan. seharusnya bisa dikembangkan lagi. dan jgn lupa fasilitasnya yg palig penting.
    mampir gan http://papusia.com

    BalasHapus

YANG TERKAIT

z Suara Gresik | # - # | Mengembalikan Gresik sebagai kota santri, yang taat beribadah, rajin mengaji, dan pekerja keras, tak akan meninggalkan ajaran agama Islam

Didukung oleh :f Afandi, Blogger, Tenda Suwur, GMP, Mode suwur, OmaSae, #, - # -